Analisa Trading Forex EURUSD Hari Ini 07 April 2015




ECB membeberkan rencananya pada hari Kamis untuk membuat obligasi dibeli pada program stimulus 1 triliun euro yang tersedia untuk pinjaman, tetapi mengataka bank sentral nasional akan memiliki beberapa fleksibilitas dalam bagaimana mereka mengaplikasikannya.

Pada meeting eurogroup tanggal 24 April harus ada kesimpulan awal sesuai kesepakatan eurogroup sebelumnya, kata Yanis Varoufakis kemarin.

Yunani menawarkan paket bantuan reformasi pekan lalu dengan harapan membuka sisa dana dari program bail out, namun pinjaman Uni Eropadan IMF belum menandai proposal tersebut. Sementara Yunani berjanji akan membayarkan hutangnya yang jatuh tempo tanggal 9 April kepada IMF.

Euro tampaknya akan sulit untuk kembali kelevel $1.1000 pada hari ini karena berkurangnya doronga naik terlihat pada grafik D1 dimana stochastik mulai datar diatas. Level $1.0990 – 1.1000 menjadi support kuat untuk hari ini. Sementara bila harga turun menembus $1.0900 akan berpotensi lanjut turun ke MA5 di $1.0890

Author Paulswen / Pin BB 2A6066FB
(07/04/2015  Pkl 07.00 Wib)
BURUAN REGISTER SINYAL TRADING SIMPRO SEKARANG JUGA CLICK HERE

Testimony Profit Trading :

Training Forex & Emas :

Follow Us On Twitter :
Analisa Forex : @ForexSimpro

Informasi Hubungi :

Team Simpro

HP/WA : 081380725502/081218920962/081287124092

Tidak ada komentar:

Posting Komentar