Analisa Trading Forex EURUSD Hari Ini 1 Desemeber 2014





Dolar menguat akibat turunnya harga minyak mentah dunia, hal ini telah menyeret pergerakan uang dunia menjadi melemah. Dolar terapresiasi sehingga melemahkan mata uang rivalnya seperti euro. Euro tidak berhasil bertahan dilevel 1.2500 dan diprediksi akan kembali turun ke 1.2400 dan dapat break kebawah level tersebut
Diprediksi eurusd akan bergerak di kisaran level 1.2420-1.2470 antara bolinger tengah dan bawah 20 time frame H4. Pergerakan eurusd cenderung melemah menuju bolinger bawah 20 daily di level 1.2380, jika tembus level Support di level 1.2420.
 
Harga Eurusd tertinggi jumat yang lalu di level 1.2490 dan lowernya di level 1.2427.
Author by Lien Doe Zhang & Paulswen  (01/12/14 Pkl 07.07 Wib)
Sinyal Forex with Akurasi & Real Account History CLICK HERE
Testimony Profit Trading :
Training Forex & Emas :
Informasi Hubungi :
Team Simpro
No. HP / WA           :  0813 8072 5502
Pin BB                    :  2A6066FB





Analisa Trading Forex EURUSD Hari Ini 28 November 2014



Morale dalam zona euro naik untuk rangkaian dua bulan berturut-turut pada bulan November karena kenaikan dalam sentimen industri yang hanya melebihi peningkatan pesimisme dikalangan konsumen, menawarkan tanda tentatif bahwa blok tersebut menghindari stagnasi langsung. Optimisme itu mencerminkan pada kenaikan indikator iklim usaha zona euro, dimana Komisi mengatakan bertahan pada 0.18 pada bula November yang naik dari 0.06 pada Oktober.

Euro tergelincir pada kamis menyusul penurunan inlasi jerman kelevel terendah sejak Februari 2010, kendati data sentimen konsumen Jerman mencatat peningkatan. Inflasi tahunan diekonomi terbesar dizona euro melambat menjadi 0,5% dari sebelunya 0,6% dibulan Oktober yang menambah tekanan pada ECB untuk segera bertindak menopang inflasi.

Diprediksi eurusd akan melemah  menuju bolinger bawah 11 Daily di level 1.2390 jika menembus level 1.2415 pada bolinger bawah 20 time frame H4.
 

Harga Eurusd tertinggi kemarin di level 1.2524 dan lowernya di level 1.2464.

Author by Paulswen  (28/11/14 Pkl 07.29 Wib)
Sinyal Forex with Akurasi & Real Account History CLICK HERE
Testimony Profit Trading :
Training Forex & Emas :
Informasi Hubungi :
Team Simpro
No. HP / WA           :  0813 8072 5502
Pin BB                     :  2A6066FB


Analisa Trading Forex EURUSD Hari Ini 27 November 2014





ECB kemungkinan baru akan memutuskan pada kuartal pertama tahun depan untuk kapan memulai membeli obligasi pemerintah, demikian disampaikan wakil presdien ECB hari Rabu. Victor Constantio mengatakan ECB dapat membaik nilainya ketika pembelian obligasi yang disebut sebagai quantitative easing diperlukan untuk memberikan stimulus yang cukup untuk mendukung ekonomi zona euro dan mencegah deflasi.  
Euro mempertahankan penguatan terhadap dolar diatas level 1.2500 setelah dolar tertekan akibat melemahnya sejumlah data ekonomi

Euro telah menguat secara berturut-turut pada 3 hari dipekan ini, dan tren harian masih menunjukan kemungkinan untuk menguat untuk keempat kali pada hari ini. Euro ada dalam trenline bulish dilihat ada grafik H4 dengan target penguatan menuju ke 1.2540 – 1.2550. Sementara korektif dapat turun hingga level 1.2470 – 1.2475

Author by Paulswen  (27/11/14 Pkl 07.48 Wib)
Sinyal Forex with Akurasi & Real Account History CLICK HERE
Testimony Profit Trading :
Training Forex & Emas :
Informasi Hubungi :
Team Simpro
No. HP / WA           :  0813 8072 5502
Pin BB                     :  2A6066FB

Data Ekonomi AS Menjadi Sorotan Utama Perdagangan Hari Ini




Sejumlah data ekonomi akan dirilis pada hari ini yang akan meramaikan pergerakan harga namun data ekonomi AS yang menjadi sorotan utama. Data ekonomi AS ada beragam yang akan dirilis diantaranya data durable goods orders, unemployment claims, personal spending dan data penjualan rumah baru.
Data durable goods orders atau penjualan barang-barang tahan lama periode Oktober diprediksi masih alami penurunan 0.4%, namun masih lebih baik dari sebelumya yang turun 1,1%. Sementara penjualan barang tahan lama inti (Core Durable goods orders) diprediksi naik diangka 0,5% dari sebelumnya yang turun 0,1%. Data personal spending diprediksi juga naik, dari sebelumnya turun (-0,2%) menjadi naik 0,4%.

Data klaim tunjangan pengangguran mingguan diprediksi turun dari sebelumnya 291.000 ke 287.000. sejumlah data yang dirilis diprediksi menunjukan kenaikan yang positif. Data terakhir adalah data penjualan rumah baru AS yang diprediksi sebanyak 471.000 atau meningkat dari bulan sebelumnya 467.000. Bila data yang dirilis sesuai perkiraan, akan membuat dollar semakin kuat dan mengungguli rival-rivalnya.
 
Saat ini indeks dolar berada disekitar level 87.910, dan pergerakan har ini diprediksi membawa dolar kelevel 88.500 bila data sesuai perkiraan.

Author by Paulswen  (26/11/14 Pkl 13.20 Wib)
Sinyal Forex with Akurasi & Real Account History CLICK HERE
Testimony Profit Trading :
Training Forex & Emas :
Informasi Hubungi :
Team Simpro
No. HP / WA           :  0813 8072 5502
Pin BB                     :  2A6066FB

Analisa Trading Forex EURUSD Hari Ini 26 November 2014



Zona euro menghadapi skenario inflasi yang rendah dan pertumbuhan yang rendah untuk waktu yang lama, meskipun ECB memiliki sarana untuk menangani hal ini jika diperlukan, demikian kata Gubernur Bank of Spain, Luis Maria Linde hari Selasa.  
Penjualan ritel Italia turun untuk bulan kelima berturut-turut, data menunjukan mengarah pada stagnasi yang berkelanjutan pada permintaan konsumen dalam ekonomi yang terkait resesi.

Euro telah menguat dua hari berturut-turut diawal pekan ini dan pergerakan harian euro berpeluang untuk mencapai level $1.2500 pada hari ini. Pada grafik harian, harga berada diatas garis rata-rata (MA5) dilevel $1.2475. kecenderungan naik dilihat juga dari indikator ADX yang masih menunjukan penguatan untuk signal +DI.

Namun pada grafik H4 ada kemungkinan untuk mengalami koreksi turun lebih dulu mendekati MA5 kelevel 1.2455 setelah itu akan kembali menguat.

Author by Paulswen  (26/11/14 Pkl 07.37 Wib)
Sinyal Forex with Akurasi & Real Account History CLICK HERE
Testimony Profit Trading :
Training Forex & Emas :
Informasi Hubungi :
Team Simpro
No. HP / WA           :  0813 8072 5502
Pin BB                    :  2A6066FB